Artikel Terkini
-
Verifikasi Tim Pamsimas Ke Sumber Air Bersih
18 September 2018 10:18:08 WITA I MADE GELGEL SANIYASAVerifikasi Tim Panitia dan Tim Program Pamsimas Di Desa Nagaepaha, Meninjau sumber air bersih ke lokasi tempat sumber air yang dimana sumber air Desa Nagasepaha terletak di Desa Pegayaman dan Desa Gitgit, karna debit air bersih dari gitgit sudah tak ada lagi, jadi debit air yang masuk ke tiap rumah ... ..selengkapnya
-
Upakara Melaspas Pelinggih Ida Batara Ring Pura Desa Nagasepaha
17 September 2018 10:28:33 WITA I MADE GELGEL SANIYASAUpakara melaspas Pelinggih Ida Batara ring Pura Desa Nagasepaha di laksanakan pada hari ini senin 17 September 2018, bersamaan akan di adakanya Upacara Ngenteg Linggih lan Upacara Pujawali yang dimana di Desa Nagasepaha setiap 2 tahun sekali mengadakan Upacara Pujawali di Desa Pakraman Desa Nagasepa... ..selengkapnya
-
Penyerahan Seragam Pakian Untuk Anak-Anak Seka Gong Werdhi Guna Desa Nagasepaha
11 September 2018 19:44:47 WITA I MADE GELGEL SANIYASAPenyerahan yang dilakukan oleh Perbekel Desa Nagasepaha beertempat di gedung serba guna Desa Nagasepaha, semoga dengan adanya bantuan ini anak-anak Desa Nagasepaha tetap berkarya dalam seni Gong Desa Nagasepaha dan Perbekel Desa Nagasepaha memberikan arahan kepada anak-anak agar sebagai generasi pen... ..selengkapnya
-
Pengukuran Tanah Pribadi dan Tanah Desa Pakraman Desa Nagasepaha oleh Tim PTSL
11 September 2018 19:38:49 WITA I MADE GELGEL SANIYASAPengukuran tanah yang di lakukan di Desa Nagasepaha di laksanakan pada hari ini Selasa 11 September 2018 bertempat di Desa Nagasepaha yang di ukur oleh tim dari PTSl, melaksanakan pengukuran Dusun Dajan Margi, dan Dusun Delod Margi, sejumlah peserta pengukuran tanah sangat banyak dan berjlan sehingg... ..selengkapnya
-
Kebakaran TPST Desa Nagasepaha Ludes di Lahap Api
03 September 2018 09:36:41 WITA I MADE GELGEL SANIYASAKebakaran besar terjadi di TPST Desa Nagasepaha yang berletak Dusun Delod Margi sebelah Utara Kantor Perbekel Desa Nagasepaha kebakaran terjadi sekitar jam 05:00 pagi dimana Api sangat besar sampah yang sudah di pilah oleh petugas sampah ludes terbakar hingga tak ada sisa, Perbekel dan Masyarakat be... ..selengkapnya
-
Krama Desa Mepiuning ring Pura Dalem Desa Nagasepaha
28 Agustus 2018 11:05:00 WITA I MADE GELGEL SANIYASAPiodalan Pujawali di Desa Nagasepaha di laksanakan setiap 2 tahun sekali, dimana setiap masyarakat Desa Nagasepaha terkena ayahan Desa yang harus di wajibkan terus ada juga saye yang melinggih dimana pada puncak acara piodalan Pujawali nanti sebanyak 50-100 orang yang mendapat giliran satu persatu N... ..selengkapnya
-
Kedatangan Bibit Cabai Untuk Masyarakat Desa NAgasepaha
28 Agustus 2018 10:10:34 WITA I MADE GELGEL SANIYASAKedatangan Bibit Cabai, Terong, dan Tomat sudah sampai di Kantor Kepala Desa Nagasepaha, dimana nantinya akan di bagikan oleh staf pemerintahan Desa Nagasepaha kepada masyarakat nantinya setelah Bibit ini di pilah dan di kumpulkan, setiap KK Masyarakat mendapat 20 Bibit yang terdiri dari Bibit Cabai... ..selengkapnya
-
Bergotongroyong Bersama Menjaga Kebersihan Lingkungan Pancoran Kayuan Dedari
27 Agustus 2018 09:09:59 WITA I MADE GELGEL SANIYASAMinggu 26 Agustus 2018 sore hari kami para Pemuda yang rumahnya berdekatan dengan lokasi Pancoran Kayuan Dedari bergerak, Kreatif untuk membersihkan Lingkungan sekitar yang ada di Pancoran Kayuan Dedari di karenakan banyak ranting yang belum di bersihkan, bergotongroyong bersama agar orang yang berk... ..selengkapnya
-
Pancoran Kayuan Dedari Banyak Kunjungan dari Masyarakat
27 Agustus 2018 08:54:34 WITA I MADE GELGEL SANIYASAPancoran Kayuan Dedari yang terletak di Banjar Dinas Delod Margi, Desa Nagasepaha sejak dari pemasangan tangga menuju lokasi Pancoran Kayuan Dedari di karenekan medan yang sangat sulit kini Masyarakat yang ingin menuju ke tempat ini sudah dengan mudah melaluinya dan kemarin pada hari minggu bertepat... ..selengkapnya
-
Program Peningkatan Kapasitas Masyarakat Pelatihan Livelihood Tahun 2018
23 Agustus 2018 11:31:13 WITA I MADE GELGEL SANIYASAMenindak lanjuti arahan Pendamping Program KOTAKU, bahwa tahun 2018 Desa Nagasepaha terfasilitasi Program Peningkatan Kapasitas Masyarakat (PKM) terdapat pelaku seperti, Perbekel, BKM, KSM, dan Relawan. Maka dari itu pada hari ini di adakanya Pelatihan Livelihood bertempat di Ruang Rapat Kantor Perb... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Persembahyangan Rahina Tumpek Wariga dan Penanaman Bibit Durian bersama Desa Adat Nagasepaha
- Penyaluran BLT Dana Desa Bulan Mei Tahun 2022
- Pengukuhan TPPS Desa Nagasepaha
- Penyaluran BLT Dana Desa April 2022
- Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran
- Persembahyangan Perayaan Rahina Tumpek Landep
- Pelaksanaan Vaksinasi III Booster oleh Tim Kodim 1609/Buleleng