Pelaksanaan Rahina Tumpek Uye
25 Maret 2023 09:10:04 WITA
Menindaklanjuti intruksi Gubernur Bali Nomor 3 Tahun 2023 tentang Pelaksanaan Rahina Tumpek Uye, Pada hari ini Sabtu 25 Maret 2023 pukul 08:00 wita bertempat di Pura Desa Nagasepaha. Pada pelaksanaan Tumpek Uye hari ini yang hadir Kelian Desa Adat Nagasepaha bersama Prajuru, Perbekel Nagasepaha dan Staf Desa.
Pemerintah Desa Dinas dan Desa Adat Nagasepaha melaksakan bersih-bersih di area Pura Desa serta melaksanakan pelepasan Burung dan di akhiri dengan Pelepasan Bibit Ikan Lele. Kegiatan Rahina Tumpek Uye ini merupakan rasa terima kasih kita kepada alam beserta isinya, jadi mari tetap jaga alam dan melestarikanya.
Dokumen Lampiran : Pelaksanaan Rahina Tumpek Uye
Komentar atas Pelaksanaan Rahina Tumpek Uye
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Malam Apresiasi Seni dan Pamerak UMKM Hut Ke-421 Kota Singaraja
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahun Anggaran 2025
- Publikasi Data Calon Penerima Bantuan Langsung Tunai Tahun Anggaran 2025
- Publikasi LPJ APBdes Tahun Anggaran 2024
- Jumat Bersih dan Sosialisasi Pemberantasan Sarang Nyamuk
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN ANGGARAN 2025
- Musdesus Identifikasi, Verifikasi dan Penetapan Calon KPM BLT Dana Desa Tahun Anggaran 2025