Penyaluran Bahan Pangan Tahap III Bulan Maret 2024
28 Maret 2024 12:07:14 WITA
Pemerintah Desa Nagasepaha pada hari ini Kamis 28 Maret 2024 menyalurkan Bahan Pangan Beras 10 Kg dengan kualitas baik Tahap III 2024 yang bertempat di Kantor Desa Nagasepaha pada pukul 09:00 wita.
Penerima Bantuan Pangan Beras sebanyak 150 KPM dengan kualitas beras yang baik. Masyarakat yang mendapat beras 10 Kg per orang melaksanakan antrean dikarenakan penerimaanya dan pelaporanya menggunakan Aplikasi Penerima Bantuan Pangan CBP 2024.Salah satu KPM mengaku bersyukur di tahun 2024 ini bisa mendapatkan bantuan beras dari Pemerintah Pusat dan akan di manfaatkan dengan sebaiknya.
Dokumen Lampiran : Penyaluran Bahan Pangan Tahap III Bulan Maret 2024
Komentar atas Penyaluran Bahan Pangan Tahap III Bulan Maret 2024
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN ANGGARAN 2024
- Penyaluran BLT Dana Desa Bulan November 2024
- Posyandu Rare II Banjar Dinas Delod Margi
- Upacara Bendera HUT RI ke 79 Tahun
- Vaksinasi Rabies
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Bulan Agustus 2024
- Pekan Imunisasi Nasional Putaran II di Desa Nagasepaha